Sambut Ramadhan, Siswa SDN Jonggrangan 1 Gelar Pawai Taghrib

Sayoto Ashwan

Siswa SD N Jonggrangan 1 bersiap melaksanakan pawai Taghrib Ramadhan, Jumat (21/2/2025). (foto: istimewa)

KULON PROGO – Ratusan siswa SD Negeri 1 Jonggrangan Girimulyo menggelar Pawai Taghrib Ramadhan, Jumat (21/2/2025). Sambil membawa poster dan aneka hiasan, mereka mengajak masyarakat untuk menyambut datangnya bulan suci Ramadhan.

“Pawai ini untuk menyambut bulan Ramadhan 1446 Hijriyah, dengan penuh semangat dan bahagia,” kata Guru Pendidikan Agama Islam (PAI) SD Jonggrangan 1, Vaci Novitasari.

Pawai ini menempuh rute sekitar tiga kilometer. Start dari halaman sekolah-BPD kantor Kas Girimulyo-SD N Jonggrangan 2-TK ABA Jonggrangan-MTSN 4 Kulon Progo dan kembali ke sekolah.

Sepanjang perjalanan anak-anak tampak bersuka cita. Mereka membentangkan aneka poster dan hiasan berupa lidi hiasa. Kegiatan dipungkasi dengan jeramah dan game yang diikuti seluruh siswa.

“Kami ajak siswa untuk lebih siap melaksanakan ibadah puasa Ramadhan,” ujarnya.

Rekomendasi Untuk Anda

News

PT Nasa Salurkan CSR Pupuk Cair Senilai Rp6 Juta

KULON PROGO – PT Natural Nusantara (NASA) menyalurkan bantuan CSR (Corporate Social Responsibility) berupa pupuk untuk media percontohan di Kulon ...

News

Kunjungi Gereja, Kepala Kemenag Kulon Progo Ajak Umat Kristiani Jaga Kerukunan Beragama

KULON PROGO – Kantor Kementerian Agama Kabupaten Kulon Progo mengunjungi beberapa geraja untuk melihat persiapan dalam menyambut perayaan pekan Suci ...

News

Program Kampung Zakat, Baznas-Kemenag Kulon Progo Bangkitkan Ekonomi Umat

KULON PROGO – Kantor Kementerian Agama (Kemenang) Kulon Progo bersama Baznas melaksanakan pembinaan kepada empat orang penerima manfaat program Kampung ...

Ekbis

Wabup Kulon Progo Ambar Purwoko Ingin Produk UMKM Masuk Tomira

KULON PROGO – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kulon Progo berkomitmen untuk membantu pengembangan sektor usaha mikro kecil dan menengah (UMKM). Produk UMKM ...

News

Baznas Kulon Progo Salurkan Bantuan Aladin

KULON PROGO – Badan Amil Zakat Infak dan Sedekah (Baznas) Kulon Progo menyalurkan bantuan dalam program Rumah Tidak Layak Huni ...

News

Wakil Bupati dan Forkopimda Kulon Progo Kunjungi Ponpes, Ada Apa?

KULON PROGO – Wakil Bupati Kulon Progo Ambar Purwoko bersama dengan jajaran Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) mengunjungi empat pondok ...

Tinggalkan komentar